• Syahreza Aditama                2001594226
  • Yosua Ivan Perdana             2001619525

ABSTRACT

The impracticality of conventional keys and the high activity of urban communities which mostly carried outside, makes the house often left empty, making the house vulnerable to being a target for thieves. Therefore, authors designed a Smart Door Locking System which aims to improve the practicality and security of home door locks. This device uses a solenoid key and fingerprint biometric authentication instead of a key that can be monitored and controlled via BLYNK application on smartphone connected to NodeMCU ESP8266 module via the internet to open and lock the door, notification functions, as well as an alarm system using a magnetic switch and buzzer. This device is also equipped with a touchless hand sanitizer for washing hands.

Keywords: NodeMCU ESP8266, BLYNK, Biometrics, Fingerprint

ABSTRAK

Ketidakpraktisan kunci konvensional dan tingginya aktifitas masyarakat perkotaan yang sebagian besar dilakukan diluar rumah membuat rumah sering ditinggal kosong, ini membuat rumah rentan menjadi sasaran pencuri. Oleh karena itu, penulis merancang Sistem Pengunci Pintu Pintar yang bertujuan meningkatkan kepraktisan dan keamanan dari kunci pintu rumah. Alat ini menggunakan kunci solenoid dan autentikasi biometrik sidik jari sebagai pengganti anak kunci yang dapat dipantau dan dikontrol via aplikasi BLYNK pada smartphone yang terhubung ke modul NodeMCU ESP8266 melalui internet untuk membuka dan mengunci pintu, fungsi notifikasi, serta sistem alarm dengan menggunakan magnetic switch dan buzzer. Alat ini juga dilengkapi touchless hand sanitizer untuk mencuci tangan.

Kata Kunci : NodeMCU ESP8266, BLYNK, Biometrik, Sidik Jari